Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

Komponen Pengembangan Kurikulum Menurut Nasution (1994)


       Lain halnya dengan Ralph W. Tyler sebagaimana dikutip S. Nasution, mengajukan 4 pertanyaan pokok, yakni: (1) Tujuan apa yang harus dicapai sekolah?; (2) Bagaimanakah memilih bahan pelajaran guna mencapai tujuan itu ?; (3) Bagaimanakah bahan disajikan agar efektif diajarkan?; (4) Bagaimanakah efektivitas belajar dapat dinilai? (S. Nasution, 1994: 17).
        
        Dari beberapa pendapat para ahli di atas, dapat disimpulkan bahwa komponen pengembangan kurikulum terdiri dari 4 komponen, yaitu:
  1. Komponen Tujuan.
  2. Komponen Struktur Program dan Materi.
  3. Komponen Strategi.
  4. Komponen Evaluasi.


DAFTAR PUSTAKA
S. Nasution. Asas-Asas Kurikulum. (Jakarta: Bumi Aksara, 1994).
R2 Creative
R2 Creative Situ membahas tentang pendidikan. Facebook

Post a Comment for "Komponen Pengembangan Kurikulum Menurut Nasution (1994)"